Tidur Nyenyak dengan Makanan yang Tepat
Posted by rike
on
0
Artikel Kesehatan - banyak orang mengalami masalah kesehatan dengan sulit tidur, hal menyebabkan efek yang buruk dipagi harinya. Mengantuk, lelah dan ganguan kesehatan lainnya hal yang pasti dirasakan dipagi hari. Para ahli mengungkapkan makanan yang tepat dapat membantu dalam mengurangi masalah sulit tidur.
Berikut ini Tips kesehatan daftar makanan yang dapat membantu tidur nyenyak.
1. Susu dan Youghurt
Kalsium dapat menurunkan tingkat stress dan menenangkan saraf sehingga memudahkan anda untuk merasa ngantuk.
2. Pisang
Pisang kaya akan kalium serta magnesium. Zat ini dapat membantu meringankan stres pada otot.
3. Teh hijau
Teh hijau kaya akan theanine yang dapat membantu meningkatkan kualitas tidur tidur anda.
4. Makanan mengandung gula seperti cake, kue keju mengandung banyak protein yang dapat membantu tidur anda.
5. Edamame / kacang kedelai
Edamame / kacang kedelai dapat membantu anda dalam meningkatkan kualitas tidur.
6. Oatmeal
semangkuk oatmeal dapat membantu anda mendapatkan tidur yang baik, kandungan fosfor, kalium, magnesium , kalsium, dll memenuhi kebutuhan akan vitamin anda.
7. Almond
Almond sumber magnesium yang baik untuk meningkatkan kualitas tidur dan membantu dalam relaksasi otot.
8. karbohidrat
karbohidrat dapat meningkatkan akses tryptohan ( asam amino ) dalam darah yang dapat meningkatkan kualitas tidur anda.
Tidur sehat dan berkualitas bermanfaat untuk bangun sehat dan segar dipagi hari untuk memulai aktifitas anda. -db-
Tagged as: artikel kesehatan, Kesehatan, kualitas tidur, manfaat tidur, sulit tidur, tidur, tidur sehat, Tips Kesehatan, tips tidur

Write admin description here..
Get Updates
Subscribe to our e-mail newsletter to receive updates.
Share This Post
Related posts
- Aneka Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan
- Makanan yang Dapat Mencegah Kanker Payudara
- Cara Meningkatkan Kualitas Sperma
- Kebiasaan Wanita yang Merusak Kesehatan
- Bahaya Terlalu Lama Duduk dan Solusinya
- Ini dia Kegiatan Terlarang Menjelang Tidur,,
- Jangan Terlalu Banyak mendengar Berit Buruk, Jika tak Ingin Gemuk
- Tidur Nyenyak dengan Makanan yang Tepat
- Tidur Siang Tingkatkan Kecerdasan
- Insomnia / Sulit Tidur Dapat Dihilangkan
- Tanpa Pakaian Dalam, Tidur Lebih Sehat
- Cara diet agar lemak berkurang di perut, paha dan lengan
- Cara mencegah Penyakit jantung, stroke, hati dan penyakit berat lainnya
- 4 Cara mencegah jerawat muncul di wajah
- Cara diet ala Mahasiswa
- Cara mencegah Kulit keriput Sejak dini
- Obat Penyakit Maag Secara Alami
- Buah Jambu Biji Kaya akan Manfaat kesehatan
- Terong Sibuah Ungu Kaya akan Manfaat Kesehatan
0 comments:
Post a Comment