Cara Mengetahui Artikel di-Copy Paste
Posted by rike
on
0
Rasanya gak penting mo nulis artikel ini, siapa juga yang bisa melarang copy paste artikel di internet. Cuman bagi saya rasa-rasanya ada kebanggaan tersendiri hasil tulisan kita dijiplak alias dicopy paste, berarti artikel gw berbobot dung and berguna bagi yang lain dung. Banyak cara untuk mengetahui artikel kita jadi korban plagiat (gak tau juga kenapa jadi korban, emang siapa sih yang namanya plagiat itu, wahh nglantur). Salah satu jurus yang banyak digunakan melalui teknik http://copyscape.com (walah bahasanya...), di sini gak bahas cara itu.
Cara mengetahui artikel posting dijiplak plagiat dicopy paste dengan akurat. Ini cara muncul begitu saja terbersit, meskipun sepertinya cara ini juga sudah banyak dipakai, cuman bangga aja terbersit ide dari pemikiran sendiri. Bahkan cara ini lebih akurat dari pada menggunakan copyscape.com. Dahhh kelamaan nglanturnya, Begini ceritanya, eh caranya :
1. Copy 1 (satu) kalimat, lebih juga boleh, dari posting atikel.
2. Paste-kan ke mesin pencari Google (jangan lupa berikan tanda petik diantara kalimat yang dipaste, agar lebih akurat).
3. Tekan enter jadi deh.
Contoh ni (pake gambar saja capek nulisnya) :
Saya ambil dari artikel "Komputer Kebal Virus"

Muncul deh ketahuan, siapa yang copy paste.

Tagged as: google, TIPS n TRIK

Write admin description here..
Get Updates
Subscribe to our e-mail newsletter to receive updates.
Share This Post
Related posts
- FREE Download Aplikasi Game Android
- Google Insight Hilang
- Tentang Meta Tag
- Tips Infus Printer (Hal Sepele yang Sering Bikin Masalah)
- Gak Sembarangan Cara Memasang Merawat Menggunakan Infus Printer
- Cara Instal Driver Printer
- Cara Mudah Merubah Windows 7 Rasa Windows 8
- Tentang Printer Epson Hasil Cetak Bergaris
- Update Google PageRank 2013
- Cara Kilat Menaikkan PageRank Google
0 comments:
Post a Comment