Trik Blogger | Mengatur Tataletak Link to This Post
Posted by rike
on
0
Terkadang kita kurang memperhatikan keberadaan fitur Link to This Post (backlink). Yah, mungkin karena dalam penerapannya kurang diminati oleh sebagian blogger mania. Bahkan tidak jarang dengan mudahnya kita menonaktifkan fitur ini. Link to This Post dimaksudkan agar memudahkan pengunjung blog me-link posting yang dibaca dan diminatinya untuk dijadikan bahan referensi atau rujukan dari posting yang akan dia buat. Cara kerjanya sederhana saja, yaitu kamu cukup meng-klik "Buat sebuah Link", maka secara otomatis blogger akan mengarahkan kamu melalui jendela pop-up langsung ke halaman "Entry baru" (dengan syarat kamu telah login ke akun blogger). Selanjutnya kamu bisa mengedit atau disimpan dulu sebagai draft.
Secara default link fitur ini terletak di post-footer. Namun akan berpindah letak dan bentuknya ke bawah form komentar, setelah kita menampilkan seluruh isi posting. Nah, tataletak disinilah yang akan bersama-sama kita diskusikan. Apabila jaraknya dengan form komentar terlalu jauh, kamu dapat memperpendeknya dengan melakukan trik yang cukup simple. Eh..., ngomong-ngomong kode Link to This Post yang seperti apa yah? Kodenya setelah isi keseluruhan posting terbuka (jika melalui "Edit HTML", terlebih dulu centang "Expand Widget Templates") lebih kurang seperti di bawah ini :
<div id='backlinks-container'>
<div expr:id='data:widget.instanceId + "_backlinks-container"'>
<b:if cond='data:post.showBacklinks'>
<b:include data='post' name='backlinks'/>
</b:if>
</div>
</div>
Kembali ke pengaturan tataletak Link to This Post. Adapun step by step pengaturannya adalah sebagai berikut :<div expr:id='data:widget.instanceId + "_backlinks-container"'>
<b:if cond='data:post.showBacklinks'>
<b:include data='post' name='backlinks'/>
</b:if>
</div>
</div>
- Edit HTML --> Expand Widget Templates.
- Cari kode seperti di bawah ini :
<b:includable id='comment-form' var='post'>
<div class='comment-form'>
<a name='comment-form'/>
<h4 id='comment-post-message'><data:postCommentMsg/></h4>
<p><data:blogCommentMessage/></p>
<data:blogTeamBlogMessage/>
<a expr:href='data:post.commentFormIframeSrc' id='comment-editor-src'/>
<iframe allowtransparency='true' class='blogger-iframe-colorize blogger-comment-from-post' frameborder='0' height='210' id='comment-editor' name='comment-editor' src='' width='100%'/>
Tips : Kalau susah mencarinya, coba tekan tombol F3 di keyboard. Maka akan muncul menu toolbar pencarian di bawah browser, sehingga kamu tinggal memasukkan kata yang ingin dicari.<div class='comment-form'>
<a name='comment-form'/>
<h4 id='comment-post-message'><data:postCommentMsg/></h4>
<p><data:blogCommentMessage/></p>
<data:blogTeamBlogMessage/>
<a expr:href='data:post.commentFormIframeSrc' id='comment-editor-src'/>
<iframe allowtransparency='true' class='blogger-iframe-colorize blogger-comment-from-post' frameborder='0' height='210' id='comment-editor' name='comment-editor' src='' width='100%'/>
- Atur ketinggian pada kode yang ditandai dengan warna merah, kalau OB sendiri diatur dalam kisaran 240 - 260.
- Update : Setelah kamu mengaplikasikan trik ini — untuk komentar yang menggunakan verifikasi — pengunjung tidak bisa melakukan verifikasi. Dengan kata lain “pengunjung tidak akan bisa berkomentar”. So, agar bisa memasukkan kode verifikasi dalam form komentar, maka kita harus menambahkan fungsi ‘scroll’. Tambahkan CSS berikut di atas kode
:]]></b:skin> .comment-form {
overflow:auto;
} - Jangan lupa disimpan.
Kamu pun bisa lebih banyak berkreasi dengan melakukan edit atau menambah kode backlinks-container dalam CSS. Contoh kodenya dalam CSS :
#backlinks-container {
margin: 10px auto 0;
padding: 5px 10px 10px;
border: 1px solid #E1D4C0; }
margin: 10px auto 0;
padding: 5px 10px 10px;
border: 1px solid #E1D4C0; }
Selamat mengatur tataletak Link to This Post...
Tagged as: Blogger Hack, Trik Blogger
About the Author
Write admin description here..
Get Updates
Subscribe to our e-mail newsletter to receive updates.
Share This Post
Related posts
0 comments:
Post a Comment