Optimasi Blog DoFollow
Posted by rike
on
0

Nah, untuk menjadikan blog kamu dofollow ada baiknya kalau kamu sering melakukan cek dan ricek komentar yang mungkin merupakan SPAM. Perkaya konten dengan sajian yang bermutu, sehingga pengunjung tertarik dan selalu mengikuti update-an posting kamu. Kemudian luangkan sedikit waktu untuk sekedar membuka-buka komentar dan memberikan respon yang positif terhadap komentar tersebut.
Dan bagi kamu para komentator, jika sudah menemukan blog dofollow jangan sekali-kali meninggalkan SPAM dalam komentar. Pemilik blog dengan segala kesungguhannya membuka pintu dofollow, namun kamu balas dengan "SPAM" apa tidak kurang ajar namanya. Jadikan blog tersebut untuk backlink (cukup dengan memasukkan nama dan alamat blog kamu, dibawah form komentar) dengan cara meninggalkan komentar yang positif, sehingga efek-nya akan dirasakan bersama-sama baik untuk blog yang kamu komentari maupun blog kamu. Pada akhirnya akan terjalin hubungan yang harmonis antara sesama blogger, blogger dan pengunjung, serta antara pengunjung sendiri.
Tambahan :
"U Comment I Follow" berarti orang berkomentar dan meninggalkan link blognya dalam blog kamu, kemudian secara otomatis akan terbentuk link back ke blog orang yang berkomentar tersebut.
DoFollow-kah blog kamu...
Tagged as: backlink, Optimasi Blog

Write admin description here..
Get Updates
Subscribe to our e-mail newsletter to receive updates.
Share This Post
Related posts
- Rejeki Bagaikan Air Sumur Kehidupan
- Tabulasi Pengkodean dalam Blog
- Membentuk Tipe Blok Paragraf
- Bentuk Halaman Unik di Blog
- Menerapkan Desain yang Responsif
- Optimalisasi Konten dalam Blog
- Menaikkan Traffic Alexa Dengan Sistem MLM
- Download Apapun Gratis (Mendapat Bonus Pula)
- Cara Kilat Menaikkan PageRank Google
- Skema Pranala dan PageRank
0 comments:
Post a Comment